Pengembangan Media Pembelajaran Powerpoint Untuk Meningkatkan Kognitif dan Kemampuan Sosial Anak Usia Dini

Adi Putra Anggara

Abstract


Learning media that are used to improve students' abilities increase children's cognitive skills to gain and build their knowledge through finding their knowledge and discussing with peers in their language style. The research aims to develop and utilize technology using powerpoint media that is feasible and effective in the learning process as well as how the effectiveness of powerpoint media improves cognitive development and social abilities of early childhood. Learning media products form powerpoints, usage manuals, and teacher handbooks. The effectiveness of Powerpoint learning media can be known from the analysis using the formula t. Calculation of experimental results using pre test and posttest one group design. From the calculation obtained t = 41.17%> 88.23% to achieve the completeness criteria. Research can improve the cognitive development of children in learning, as the beginning of the child's ability to socialize, new methods of teaching that are not monotonous in children catching faster, and also in terms of behavior, learn to play roles and develop social attitudes that deserve to be accepted by others.

 

Abstrak: Media belajar yang digunakan untuk meningkatkan kemampuan peserta didik, meningkatakan kemampuan kognitif anak untuk memperoleh dan membangun pengetahuan mereka melalui cara menemukan sendiri pengetahuan dan berdiskusi bersama teman sebaya dengan gaya bahasa mereka sendiri. Penelitian bertujuan mengembangkan maupun memanfaatkan teknologi penggunaan media powerpoint yang layak dan efektif dalam proses pembelajaran serta bagaimana keefektifan media powerpoint meningkatkan perkembangan kognitif dan kemampuan sosial anak usia dini. Produk media belajar bentuk powerpoint, buku pedoman penggunaan, dan buku pegangan guru. Keefektifan media pembelajaran Powerpoint dapat diketahui dari analisis dengan menggunakan rumus t. Perhitungan hasil eksperimen menggunakan pre test dan posttest one group design. Dari perhitungan diperoleh t = 41,17% > 88,23% untuk mencapai kriteria ketuntasan. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya perkembangan kognitif anak dalam belajar, sebagai awal kemampuan anak dalam bersosialisasi, metode baru pengajaran yang tidak monoton anak lebih cepat menangkap, dan juga dalam hal tingkah laku, belajar memainkan peran dan mengembangkan sikap sosial yang layak diterima oleh orang lain.

 

Kata kunci: 


Keywords


cognitive development; early childhood; instructional media; powerpoint; social development; anak usia dini; media pengembangan; powerpoint; perkembangan kognitif; perkembangan sosial

Full Text:

PDF

References


Habibi, Muazar, Analisis Kebutuhan Anak Usia Dini: Buku Ajar S1 PAUD. Yogyakarta: Deepublish, 2015.

Hasugian, Johanes Waldes. “Menjadi Guru Pendidikan Agama Kristen yang Berhasil.” Jurnal Teologi Didaskein 4, no. 2 (November 2016): 1-18.

Januszewski, A. & Molenda, M. Educational Technology. New York : Lawrence Erlbaum Associates. 2008

Kristiani, Dina. “Implementasi Model Teaching Learning Tuhan Yesus Menurut Injil Matius Terhadap Guru-Guru Pendidikan Agama Kristen Di Kota Surakarta” Regula Fidei 3 No. 1, 2018

Mangal, S.K. Advanced Educational Psychology. 2nd Edition. New Delhi: PrenticeHall of India. 2007.

Ramli. Pendampingan Perkembangan Anak Usia Dini. Jakarta: Dirjen Dikti PPLPTK Departemen P dan K. 2005.

Santrock, John.W. Psikologi Pendidikan (Terjemahan). Jakarta : Salemba Humanika. 2009.

Saputra, Yudha M. Pembelajaran Kooperatif untuk Meningkatkan Keterampilan Anak TK. Jakarta : Dirjen Dikti PPLPTK Departemen P dan K. 2005.

Soeharto, Karti dkk. Teknologi Pembelajaran: Pendekatan Sistem, Konsepsi dan Model, SAP, Evaluasi, Sumber Belajar Media. Surabaya: Surabaya Intelectual Club. 2003.

Suparno, Paul. Filsafat Konstruktivisme dalam Pendidikan. Yogyakarta: Kanisius. 1997.

Susanto, Ahmad. Perkembangan Anak Usia Dini. Jakarta: Kencana Prenada Media Group. 2011.

Usman, Moh. Uzer. Menjadi Guru Profesional. Edisi Ke-2, Bandung: PT. Rosdakarya. 2003.




DOI: https://doi.org/10.38189/jtbh.v2i1.18

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
JURNAL TEOLOGI BERITA HIDUP is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://e-journal.sttberitahidup.ac.id/index.php/jbh
E-mail: jurnalberitahidup@gmail.com

JURNAL TEOLOGI BERITA HIDUP telah terindeks pada situs:

          

 Association Membership:

     

Laman terkait

            

 

View Berita Hidup Stats